PEMAMPATAN MATRIKS JARANG DENGAN METODE ALGORITMA GENETIKA MENGGUNAKAN PROGRAM PASCAL

Yosi Putri, Narwen .

Abstract


Algoritma Genetika, yang pertama kali diperkenalkan secara terpisah oleh
Holland dan De Jong pada tahun 1975, adalah teknik yang optimal untuk pencarian
stokastik, dan berlandaskan prinsip dasar teori evolusi. Algoritma Genetika mempunyai
aplikasi di berbagai bidang, antara lain pada pengaturan penjadwalan dari sederetan
kegiatan, pencocokan kata secara acak, dan lain sebagainya. Tulisan ini bertujuan untuk
mengkaji proses algoritma Genetika melalui pemampatan matriks jarang menggunakan
Pascal. Faktor-faktor yang mempengaruhi ketepatan hasil dari pemampatan matriks ini
juga diberikan.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.25077/jmu.3.1.98-106.2014

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Matematika UNAND



Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.